PEDOMAN PENERBITAN BUKU, JURNAL, DAN HKI Collection home page

Logo
Pedoman ini merupakan suatu bentuk eksternal pengetahuan untuk menyampaikan pengetahuan tentang proses, tata bahasa yang berlaku yaitu EBI (Ejaan Bahasa Indonesia), dan mekanisme penerbitan buku, jurnal, dan HKI, di LPPI UM, serta mnegikuti tata bahasa yang sesuaikan dengan Ejaan Bahasa Indonesia (EBI). Pedoman ini dapat digunakan sebagai petunjuk bagi penulis untuk mempersiapkan naskah yang diterbitkan sesuai dengan sistematika/gaya selingkung LPPI yang telah disekapati dan disetujui sehingga proses pengelolahan naskah di LPPI dapat lebih efektif dan efisien. Pemerintah telah mengesahkan UU Nomor 3 Tahun 2017 tentang Sistem Perbukuan pada tahun 2017. Di dalam UU tersebut, editor merupakan salah satu pelaku perbukuan, bukan hanya editor dalam perbukuan tetapi pada karya ilmiah lainnya seperti jurnal. Peraturan Menteri Pendidikan dan Kebudayaan Nomor 50 Tahun 2015, ditetapkan Pedoman Umum Ejaan Bahasa Indonesia (PUEBI), sebagai standar penulisan yang baik dan benar dalam sebuah karya ilmiah.

Browse
Subscribe to this collection to receive daily e-mail notification of new additions RSS Feed RSS Feed RSS Feed
Collection's Items (Sorted by Submit Date in Descending order): 1 to 1 of 1
Issue DateTitleAuthor(s)
2020PEDOMAN PENERBITAN BUKU, JURNAL, DAN HKISolling Hamid, Rahmad
Collection's Items (Sorted by Submit Date in Descending order): 1 to 1 of 1

Discover